EKSTRA KURIKULER

Madrasah Ibtida'iyah Kanzul Huda memiliki berbagai kegiatan ekstrakulikuler yang menarik untuk memberikan wadah bagi peserta didik agar dapat mengembangkan berbagai bakat, minat, maupun kreatifitas peserta didik agar tidak hanya mahir dalam bidang akademik namun juga dalam bidang non akademik. 

Kegiatan ekstrakulikuler ini meliputi:  kegiatan pengembangan diri dibidang olahraga yaitu Renang, Catur, Futsal, Bulu Tangkis. Selain di bidang olahraga ada pula ekstrakulikuler pramuka untuk menunjang kemandirian siswa dan rasa cintanya terhadap lingkungan baik fisik, sosial maupun rasa cintanya terhadap tanah air. Satu lagi ekstrakulikuler yang tidak kala menarik adalah English Fun, sebagai wadah untuk mengembangkan kemampuan berbahasa siswa dalam menghadapi era persaingan global. 

Kegiatan ekstra di MI. Kanzul Huda


1.    TAHFIDZ (PROGRAM UNGGULAN)
2.    JUS AMMA
3.    KALIGRAFI dan LUKIS
4.    PIDATO (Indonesia, Arab, Inggris, Jawa)
5.    OLAH RAGA (Renang, Lari, Bulu Tangkis, Catur, Futsal)
6.    PUISI
7.    MIPA CLUB
8.    PRAMUKA
9.    TARI (Modern, Tradisional, Kreasi)
10.    DRUM BAND (Semesta Nada)
11.    MADING
12.    HABSY
13.    KARAOKE
14.    DOKTER KECIL
15.  PENCAK SILAT

TARI REOG MI KANZUL HUDA

IKUT LOMBA REOG MINI KABUPATEN
Seni Reog MI Kanzul Huda
SENI REOG MI KANZUL HUDA
SENI REOG MI KANZUL HUDA

IKUT LOMBA REOG MINI KABUPATEN
MIPA CLUB
 
DRUMBAND SEMESTA NADA
MADING KANZUL HUDA

MADING

HABSY

MURAJA'AH

MURAJA'AH
 
MADING

MADING

UPACARA HARI SENIN

UPACARA

LATIHAN SHOLAT KELAS 1

BUDAYA ANTRI SEBELUM MASUK KELAS

BUDAYA ANTRI MASUK KELAS

PEMBIASAAN

PEMBIASAAN

Add caption

MURAJA'AH

KALIGRAFI DAN MELUKIS

 
SUNTIK

SUNTIK DARI PUSKESMAS NAILAN
 
BACA TULIS AL-QUR'AN

BACA TULIS AL-QUR'AN

BERBARIS MASUK KELAS

BARIS MASUK KELAS

KEMAH

LATIHAN BARIS BERBARIS

CEK KEBERSIHAN


Olah Raga Pencak Silat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SIMA'AN Al-Qur'an 2024

Pada hari Sabtu, 10 Juli 2024, MI Kanzul Huda menggelar sebuah acara yang penuh makna dan berkah sebagai pembuka tahun ajaran 2024-2025. Di ...